Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2017

Rockabye - Clean Bandit : Not Angka dengan Kunci

Sekilas tentang Rockabye Tentang Lagunya Rockabye ini pertama kali aku dengar waktu senam rutin hari jumat di tempat kerja, asyik banget iramanya. hehehe. Clean bandit selalu bisa mencuri perhatianku dengan ketukan - ketukan anehnya. Rockabye ini membutuhkan instrumen violin sebagai senjata utama clean bandir, pluck untuk rhythm, lead pluck , bass, percussion. Lirik Rockabye - Clean Bandit Call it love and devotion Call it a mom's adoration Foundation A special bond of creation, Ha For all the single moms out there Going through frustration Clean Bandit, Sean-da-Paul, Anne-Marie Sing, make them hear [Anne-Marie:] She works at nights by the water She's gone astray so far away From her father's daughter She just wants a life for her baby All on her own, no one will come She's got to save him [Sean Paul:] Daily struggle [Anne-Marie:] She tells him, "Ooh, love, no one's ever gonna hurt you, love. I'm gonna give you all

Despacito - Justin Bieber , Luis Fonsi, Daddy Yanke : Not Angka, Balok dengan kunci

Sekilas tentang Despacito Tentang Lagunya Lagunya gak seberapa tau artinya, tapi mungkin karena ada faktor ft Justin Bieber lagunya jadi terkenal ya. Mungkin juga karena lagu spanyol itu asyk dan lucu seperti yang dulu pernah kita ketahui lagu bara bara bere dari Michel Otello dengan nama Telo seperti ubi jawa dan bara bere tidak tau artinya tapi lucu untuk diucapkan. Tentang Liriknya Despacito ini liriknya menggunakan bahasa spanyol meski ada sedikit bahasa inggrisnya dari Justin bieber, ada Rappernya juga keren. Sering sekali mengulang kata dengan akhiran "To" seperti judulnya "DespaciTO" yah selamat atas despacito mampu meraih peringkat 1 Billboard. kalau mau latihan lagu ini gampang banget, kuncinya cuma 4 diulang terus. Ay Fonsi DY Oh Oh no, oh no Oh yeah Diridiri, dirididi Daddy Go Sí, sabes que ya llevo un rato mirándote Tengo que bailar contigo hoy (DY) Vi que tu mirada ya estaba llamándome Muéstrame el camino que yo voy (O

Irama dalam Hidupku episode 1

Irama dalam Hidupku episode 1 - Seniman Cengeng Pagi ini suasana kelas saat istirahat ramai seperti biasanya. Beberapa orang membuat golongan dengan topik masing – masing. Aku dikenal sebagai orang yang cengeng, tapi aku rasa cengengku masih berbobot. Aku hanya menangis karena dibohongi atau mendapat nilai jelek. Rasa sedih yang berharga menurutku. Sayangnya hanya aku yang berfikiran seperti itu. Aku mendapat golongan orang – orang cupu dan kutu buku bahkan ada yang kemayu. Mau bagaimana lagi, daripada jadi antisosial. Bel berdering tanda masuk pelajaran. Guru kami Bu Rara memberikan pengumuman kalau akan ada perkemahan sabtu minggu di sekolah bulan depan, para murid dipersilahkan untuk membuat kelompok 10 orang. Sudah taulah bagaimana jadinya, hukum golongan tersebut bekerja di saat – saat seperti ini. Aku . . . dengan para cupu dan kutu buku plus kemayu, berjumlah 7 orang. 3 orangnya kami dapat dari golongan lain yang tidak terpilih di golongannya sendiri. Heh, tertawa sinisku

Hello - Adelle : Not Angka dan Kunci

Sekilas tentang Hello - Adelle Tentang Lagunya Lagu ini hampir mirip dengan lagu Someone Like You yang membuat adelle tenar. Dengan lantunan piano diawal membuat melting dan penasaran apakah ada gebrakannya atau hanya iringan seperti itu. Tetap bagus dengan suara adelle yang khas apalagi ketawanya yang ngakak. Dalam Video Hello ini diceritakan tentang dua insan yang telah berpisah oleh jarak dan ruang dapat dilihat dari liriknya yaitu "Hello from the other Side". Hello dari sisi yang lain berarti mereka terpisah. Videonya diambil di huttan. Tentang Liriknya Banyak yang sudah tau tentang Adelle dengan suara khasnya. Tidak lembut dan penuh tenaga baik tenaga tentang meneriaki kesedihan atau tenaga untuk ceria. Lirik yang khas dari lagu ini ada di kata Hello seperti judulnya. Langsung dapat diingat judulnya karena terucap kata Hello. banyak parodi yang menggunakan Hello ini layaknya sedang di telepon. Hello, it's me I was wondering if after all these ye

Tolok Ukur Keberhasilan (TUK)

TUK (Tolok Ukur Keberhasilan) Coba kalian artikan perkata, Tolok artinya adalah Target, Tujuan. Ukur artinya sesuatu yang bisa terukur. Keberhasilan adalah kondisi dimana hasil sesuai. Jadi Tolok Ukur Keberhasilan adalah Tujuan yang terukur untuk mencapai suatu hasil yang sesuai. Apa sih pentingnya Tolok Ukur Keberhasilan? Sering kali dalam mengadakan kegiatan (Event), kita tidak tau apakah kegiatan kita ini berhasil atau tidak. Kita hanya melihat acaranya telah berjalan sehingga acara tersebut disebut sukses atau berhasil. Padahal bukan itu acuannya jika kita ingin memanajemen suatu kegiatan. Kita harus memperhatikan kegiatan kita dari berbagai segi seperti berapa masa yang dating, berapa dana yang tergunakan, seberapa berperankah panitia. Padahal inti dari suatu kegiatan khususnya disekolah adalah untuk dapat merekatkan dan menambah pengalaman kepada muridnya dengan media kegiatan. Kita ambil contoh suatu desa A membuat kegiatan 17 agustus dengan lomba yang sama

Cara membuat event atau kegiatan secara terstruktur

Cara membuat Event atau Kegiatan Ingin membuat kegiatan tapi bingung mulainya darimana? Sebenarnya ada materi dari Kementrian Riset dan Pendidikan Tinggi mengenai LKMM TD yang hanya didapatkan di beberapa kampus. Berhubung admin sudah mahasiswa, Admin pernah mengikuti pelatihan ini. Tidak hafal banget sih, LKMM TD (Latihan Keterampilan Manajemen Mahasiswa Tingkat Dasar) sebenarnya adalah salah satu dari tingkatan LKMM yaitu Pra TD, TD, TM(Tingkat Menengah) dan TL(Tingkat Lanjut). LKMM TD ini membahas tentang bagaimana cara memanajemen suatu kegiatan (Management Event). Apasih bedanya EO dan ME? Perbedaan Event Organizer dan Event Management EO adalah sebuah kegiatan untuk mengatur jalannya kegiatan mulai dari pra sampai hari – h, sedangkan ME adalah kegiatan memanajemen suatu kegiatan mulai dari manfaat, urgensitas secara mendetil dan termanajemen. Jadi EO hanya membuat Event dengan output Event Berjalan sukses sedangkan ME membuat Event dengan output yang diinginkan b